Author: moderator
-
Internet Untuk Kebangkitan Karakter Bangsa
Bila kita cermati, telah terjadi degradasi terhadap karakter bangsa, begitu mudahnya orang meluapkan ketidakpuasannya terhadap sesuatu yang tidak sesuai dengan keinginannya, perkelahian antar pelajar, kelompok organisasi, perbuatan kriminal, narkoba, seks bebas dan sebagainya. Lebih-lebih lagi pada era globalisasi, merupakan interaksi proses saling mempengaruhi hampir dalam semua bidang kehidupan. Salah satu dampak globalisasi menciptakan dan meluasnya…
-
Budaya Kekerasan Mengancam Kita
Suatu hari saya berkunjung ke rumah sahabat saya, isteri seorang expatriat Amerika . Rumahnya gede, indah teduh, terletak di kawasan elite Jakarta. Yang menarik tak ada televisi di rumah itu . Mengapa ? Katanya sang suami termasuk orang yang menolak menonton televisi baik di Amerika ataupun di Indonesia. Sebagai orang Indonesia yang hidup sehari-harinya…
-
Hardiknas 2012 dan Esensi Pendidikan
Foto sumber www.solopos.com/ Hari Pendidikan Nasional setiap tahun diperingati dengan segenap kegiatan, baik upacara maupun kegiatan seremonial lainnya, yang menjadi pertanyaan, sudahkah pendidikan itu menyentuh esensi dari pendidikan yang diamanatkan ? Pasal 33 ayat 3 Undang-undang Dasar 1945 yang telah diamandemen mengamanatkan bahwa segenap proses pendidikan haruslah ditujukan untuk seluruh perkembangan potensi manusia demi mencapai…
-
Mahasiswa Teknik Informatika MIPA UNS Kunjungi Monumen Pers Nasional
Senin pagi (30/4), suasana Gedung Induk Monumen Pers Nasional (MPN) ramai dikunjungi sejumlah 50 Mahasiswa D3 Teknik Informatika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret Surakarta.
-
Monumen Pers Nasional Unjuk Koleksi di Pekalongan
Empat museum di Jateng dan DIY menggelar koleksinya dalam acara pameran bersama di gedung eks Karesidenan Pekalongan. Pameran yang diadakan dalam rangka menyongsong Visit Jawa Tengah 2013 ini dilaksanakan tanggal 18 sampai dengan 22 April 2012. Keempat museum tersebut adalah Museum Jawa Tengah Ranggawarsito, Museum Batik Pekalongan, Monumen Pers Nasional Surakarta, dan Museum Benteng Vredeburg.…
-
140 Mahasiswa FISIP UGM Kunjungi Monumen Pers Nasional
Sebanyak 140 mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Gadjah Mada (UGM) berkunjung ke Monumen Pers Nasional (MPN) pada Senin (23/4).
-
Seluruh Pegawai Monumen Pers Nasional Ikuti Pembinaan Di Ciloto
Direktorat Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik (IKP) Kementerian Kominfo mengadakan pembinaan seluruh pegawai pada tanggal 20 s/d 22 April 2012 di Ciloto – Jawa Barat dengan tema : Kerjasama, Disiplin, dan Budaya Kerja Kunci Keberhasilan Reformasi Birokrasi . Sejumlah 326 pegawai ikut dalam pembinaan tersebut termasuk 21 orang pegawai Monumen Pers Nasional .
-
Ayo Ke Museum Bank Indonesia
Dunia museum di Indonesia sepertinya selalu berada di pinggiran . Orang enggan berkunjung karena ada kesan museum merupakan “gudang benda-benda tua” orang lebih suka mengajak anaknya jalan-jalan ke mall daripada ke museum . Orang bilang mana ada museum yang “kinclong “ ??. Memang banyak museum di Indonesia yang menampilkan kesan “renta” . Tetapi tidak demikian…