Text
PENGANTAR SEJARAH INDONESIA BARU : 1500-1900 Dari Emporium sampai Imperium
Buku ini merupakan karangan tokoh sejarawan yang cukup terkenal bernama Sartono Kartodirdjo. Beliau kerap menerbitkan buku-buku bertemakan sejarah. Salah satu diantaranya yaitu seri buku pengantar sejarah khususnya di wilayah Nusantara. Buku ini berisi penjelasan mengenai perkembangan sejarah perdagangan pra-kolonialisasi yang didominasi kerajaan-kerajaan lokal, kedatangan bangsa pendatang, dan pada masa kekuasaan kompeni.
B008632-mpn | 901.93.598 Kar p | RUANG PERPUSTAKAAN | Tersedia |
B008631-mpn | 901.93.598 Kar p | RUANG PERPUSTAKAAN | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain