Text
KIAT MEMBANGUN DEMOKRASI
Perkembangan demokratisasi menghadapi berbagai macam hambatan baik itu budaya, sosial dan ekonomi. Peralihan-peralihan dari sistem totaliter, fasis, komunis ke demokrasi merupakan tahap transisi yang amat menarik untuk di Analisa khususnya bagi negara-negara dunia ketiga. Buku ini menyoroti perihal bagaimana transisi-transisi menuju demokrasi berlangsung. Tampaknya para calon wakil-wakil rakyat perlu membaca buku ini supaya tidak salah mengambil Keputusan atau paling sedikit memperkaya pilihan-pilihan yang diambil dengan mempelajari pengalaman demokrasi di tempat lain.
B010481-mpn | 321.4 Pal k | RUANG PERPUSTAKAAN | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain