Text
33 PANTAI TERSEMBUNYI DI YOGYAKARTA
Yogyakarta merupakan daerah tujuan wisata nomor 2 di Indonesia setelah Pulau Dewata Bali. Dalam buku ini terdapat dua bagian, pertama yaitu bagian Yang Tersembunyi dan bagian kedua Yang Istimewa. Dalam bagian pertama terdapat 33 pantai yang tersembunyi di Yogyakarta, dari ujung Gunungkidul, Kulon Progo, sampai Bantul. Pantai-pantai tersebut memiliki ciri khas masing-masing. Dan bagian kedua berkaitan erat dengan peninggalan masa Kerajaan Mataram Lama. Menuju era globalisasi, Kota Yogyakarta mempertahankan nilai-nilai tradisinya sehingga setiap tahun melakukan berbagai kegiatan seni budaya seperti Sekaten dan Festival Kesenian Yogyakarta.
B015664-mpn | 910.2 Sad t.c1 | RUANG PERPUSTAKAAN (Kelas 900) | Tersedia |
B015665-mpn | 910.2 Sad t.c2 | RUANG PERPUSTAKAAN (Kelas 900) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain