Buku ini menyajikan bukti-bukti sejarah untuk membantah tuduhan dan fitnah bahwa kemerdekaan Indonesia adalah hadiah dari kebaikan Jepang. Jepang datang ke Indonesia karena maksud tertentu, Jepang …
Perempuan bagai tiang sebuah negeri, jikalau perempuan itu rusak maka rusaklah negeri. Begitu pula kemajuan sebuah bangsa, hingga kini persoalan perempuan selalu menjadi bahasan yang most debated, …
Sosok tokoh multiprofesi yang bernama N. Sakdani, berawal berprofesi sebagai guru sekolah rakyat di daerah terpencil. Hal itu malah membuat semangatnya mengalir, membesar, dan menghanyut pada profe…
Pangeran Diponegoro merupakan salah seorang tokoh Indonesia terbesar pada abad ke-19. Ketokohan Pangeran Diponegoro Dalam Perang Jawa (1825-1830), sangat sentral dan menonjol. Kelana rohani Diponeg…
Sejarah merupakan rekonstruksi masa lalu, itulah yang disampaikan Kuntowijoyo dalam buku ini. Sebagai ilmu yang dinamis, sejarah memiliki riwayatnya sendiri dalam hal penulisannya. Sebagai ilmu, se…
Sabtu merupakan hari yang selalu dinantikan oleh Satya dan Cakra. Setiap sabtu ibu mereka akan memutarkan rekaman video ayah mereka. Hanya melalui rekaman video itulah mereka dapat melepas kerindua…
Perkembangan teknologi yang terus mengalami kemajuan, memunculkan media baru yang berperan penting dalam proses distribusi informasi. Trend penggunaan internet, televisi, android, dan sejenisnya ki…
Ketika masa memperjuangkan kemerdekaan, pers berperan penting dalam pergerakan kebangsaan. Pers mampu menanamkan nilai-nilai nasionalisme dan semangat perjuangan kepada para pemuda Indonesia. Peran…
Komunikasi propaganda diibaratkan sebagai pisau bermata dua, karena efek positif atau negatif yang dihasilkannya tergantung pada bagaimana propagandisnya menyampaikan. Namun kita sering mengkonotas…
Ketika masa pendudukan Jepang di Indonesia, para gadis muda mendapatkan kesempatan untuk melanjutkan sekolah ke Jepang. Namun, kesempatan yang diberikan hanyalah propaganda pemerintah Jepang. Para …