Text
KEBIJAKAN PUBLIK Teori & Proses
Buku ini bertujuan untuk membantu mereka yang berminat memperlajari dan ingin memahami kebijakan publik. Beberapa konsep, teori dan model dalam kebijakan publik diperkenalkan untuk membantu dalam mendeskripsikan, menjelaskan, dan menganalisis proses pembuatan dan penetapan kebijakan, implementasi kebijakan, dampak dan evaluasi kebijakan publik, hingga taraf terminasi kebijakan publik.
B011918-mpn | 320 Bud k.c4 | RUANG PERPUSTAKAAN | Sedang Dipinjam (Jatuh tempo pada2017-04-25) |
B011917-mpn | 320 Bud k.c3 | RUANG PERPUSTAKAAN | Tersedia |
B011916-mpn | 320 Bud k.c2 | RUANG PERPUSTAKAAN | Tersedia |
B011915-mpn | 320 Bud k.cl | RUANG PERPUSTAKAAN | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain